Topik: u23
Skor 3-2 Melawan Vietnam, Indonesia Resmi Maju ke Piala Asia U20 2023
Hariantegal.com – Skor 3-2 menjadi hasil laga antara Timnas U19 Indonesia vs Vietnam di kualifikasi Piala Asia U20 2023 pada Minggu, (18/9) malam. Stadion Bung Tomo bergelora, Indonesia mampu comeback atas Vietnam yang sebelumnya tertinggal skor. Kontra strategi yang dilakukan Shin Tae-yong di babak kedua menjadi kunci Garuda Muda mampu mengatasi perlawanan Vietnam meski sempat tertinggal terlebih dahulu. Shin Tae Yong berani...