Topik: kemerdekaan
5 Rekomendasi Film tentang Kemerdekaan Indonesia, Ada Juga Versi Animasi
Hariantegal.com - Hari kemerdekaan Republik Indonesia yang jatuh setiap tanggal 17 Agustus selalu menginspirasi industri perfilman di Indonesia. Film bertemakan kemerdekaan juga menjadi salah satu pilihan masyarakat di Indonesia sembari belajar dan mengetahui bagaimana perjuangan para pahlawan melawan penjajah sebelum kemerdekaan ini diraih bersama oleh bangsa Indonesia. Berikut rekomendasi film bertemakan kemerdekaan yang kami ulas dibawah ini; Soekarno (2013) Film yang disutradarai...
Di Hari Kemerdekaan PB HMI akan adakan lomba Penulisan Esai Kedaulatan Pangan
Hariantegal.com - Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) akan mengadakan kegiatan lomba kepenulisan Esai dengan tema Kedaulatan Pangan Nasional dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia. Hal ini diungkapkan oleh ketua Bidang Hankam PB HMI Arven Marta. Ia mengungkapkan bahwa meskipun bangsa ini sejatinya sudah merdeka akan tetapi perjuangan masih terus dilakukan salah satunya dalam bidang...












